Direktur Direktorat, Kepala Badan, Kepala Bidang serta Kepala Divisi di lingkungan Universitas Islam Indonesia (UII) pada 12 – 15 Juni 2023 mengikuti Program Pelatihan Pengembangan Kepemimpinan Perguruan Tinggi Fase 1 Gelombang 2. Program ini merupakan bagian dari Proyek Indonesian Higher Education Leadership (iHiLEAD) yang didanai oleh Erasmus+ Capacity Building in Higher Education yang dilaksanakan dibawah […]
Tag: idn
Sebagai kelanjutan dari piloting Training for Trainers of leadership development program yang telah dilakukan di President University maka kemudian diimplementasikan kepada masing-masing partners. Training for trainers dilaksanakan ini oleh setiap partner di Indonesia untuk menambah jumlah trainers di masing-masing perguruan tinggi sebelum mereka mengimplementasikan kepada internal leaders di masing-masing perguruan tinggi. Harapannya TFT leadership ini […]
Universitas Ahmad Dahlan (UAD) menjadi tuan rumah gelaran acara workshop Indonesian Higher Education Leadership (iHiLead). Acara tersebut bertajuk “Evaluation and Redevelopment Workshop on iHiLead LMDP/LMDN”. Pada Senin, 20 Februari 2023, upacara pembukaan dilaksanakan di Amphitarium Gedung Utama Kampus IV UAD dengan dihadiri oleh Rektor UAD, jajaran wakil rektor, iHiLead Project Leader, dan masih banyak lagi. […]
Indonesian Higher Education Leadership (iHiLead) merupakan proyek hibah peningkatan kapasitas Erasmus+ (Program Uni Eropa) yang dibentuk oleh konsorsium tujuh perguruan tinggi Indonesia (UII, Universitas Padjajaran, Universitas Ahmad Dahlan, Universitas Semarang, President University, STIE Malangkucecwara dan Brawijaya University) dan juga tiga universitas luar negeri yaitu University of Gloucestershire (UK), International School for Social and Business Studies […]
Tujuh universitas dalam negeri yaitu Universitas Brawijaya, UII, Universitas Ahmad Dahlan (UAD), President University, Universitas Negeri Semarang, Universitas Padjajaran dan STIE Malangkucecwara yang membentuk konsorsium yang didukuung oleh Kemendikbudristek dan 3 PT dari luar negeri yaitu University of Gloucestershire, Inggris, University of Granada Spanyol dan International School for Social and Business Studies Slovenia mengadakan Indonesian […]
[Kanal Media Unpad] Universitas Padjadjaran menjadi tuan rumah penyelenggaraan “Erasmus+ Indonesian Higher Education Leadership (iHiLead) Piloting Leadership Development Program Phase 2” yang diselenggarakan di kampus Unpad Jatinangor, 23 hingga 25 Agustus 2022. Ketua panitia kegiatan yang juga Guru Besar Fakultas Farmasi Unpad Prof. Melisa Intan Barliana, Ph.D, Apt. mengatakan bahwa kegiatan tersebut merupakan lanjutan dari […]
Universitas Islam Indonesia (UII) menjadi salah satu dari enam universitas di Indonesia dan tiga universitas di tiga negara Eropa sebagai hibah Erasmus+ Capacity Building in the field of Higher Education (CBHE) dengan nama program Indonesian Higher Education Leadership (iHiLEAD). Selain UII enam kampus yang mendapatkan hibah yaitu Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta, Universitas Brawijaya, Universitas Negeri […]
Program Erasmus iHiLead menggelar kegiatan Pilot of Staff Training Workshop for Leadership Management Development Program (LMDP) di Kampus Universitas Islam Indonesia (UII) pada 11-15 Juli 2022. Setelah sesi pembukaan di hari pertama, kegiatan dilanjutkan dengan diskusi dan pembahasan modul pelatihan pengembangan kepemimpinan di perguruan tinggi. Modul pertama tentang Authentic Leadership didiskusikan pada Selasa (12/7) dengan […]
Universitas Islam Indonesia (UII) mengadakan program Penjaringan Gagasan Sekolah Kepemimpinan sebagai tindak lanjut dari Program Indonesian Higher Education Leadership (iHiLead). Acara yang dihadiri oleh segenap pimpinan UII ini berlangsung pada Selasa (13/7). IHiLead merupakan upaya kolektif yang disponsori Erasmus+ dan diikuti oleh 7 universitas di Indonesia, 3 universitas di Eropa, dan didukung oleh Kementrian Pendidikan, […]